Matematika Sekolah Menengah Pertama Temukan tiga bilangan ganjil berurutan yang jumlahnya sama dengan 261​

Temukan tiga bilangan ganjil berurutan yang jumlahnya sama dengan 261​

Jawab:

Tiga bilangan ganjil berurutan yang menghasilkan angka 261 adalah 85, 87, dan 89

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Materi : Matematika - Aljabar

Pertama kita buat penjumlahan bilangan ganjil yang dilambangkan dengan variabel (misal pakai d)

d + d + d = 261

Lalu, kita tambahkan bilangan genap agar bilangan ganjil yang diwakili variabel d menghasilkan bilangan ganjil (misal bilangan genap 2, 4, dan 6)

d + 2 + d + 4 + d + 6 = 261

3d + 12 = 261

(pindahkan 12 ke ruas kanan menjadi -12)

3d = 261 - 12

3d = 249

(Lalu untuk menentukan d maka 249 dibagi 3)

d = 249 : 3

d = 83

Jadi bilangan awal yang diwakili variabel d adalah 83

Lalu kita tambahkan bilangan awal dengan bilangan genap agar menghasilkan 261

(83 + 2) + (83 + 4) + (83 + 6) = 261

85 + 87 + 89 = 261

(Pembuktian)

85 + 87 + 89 = 261

172 + 89 = 261

261 = 261 (benar)

Jadi tiga bilangan ganjil berurutan yang menghasilkan angka 261 adalah 85, 87, 89

Rujukan : Matematika, Kelas VII SMP KTSP 2006 (2008)

Selamat belajar, semoga membantu !

[answer.2.content]